Rabu, 02 Mei 2012

Tips Memilih Keramik untuk Rumah

Keramik lantai bisa membuat interior rumah menjadi terlihat indah dan menarik. Selain faktor keindahan, keramik lantai juga harus memperhatikan faktor keamanan dan kenyamanan. Bagi anda yang inign membeli keramik ada beberapa hal yang harus dipertimbangkan:


keramik lantai


- Sesuaikan keramik dengan fungsinya, misalnya keramik untuk dapur, kamar mandi, ruang tamu, dll


- Untuk warna bisa disesuaikan dengan warna furniture dan interior rumah. Untuk kesan klasik, Anda bisa memilih model ubin dengan warna natural pada ruang tamu Anda. Pada kamar mandi gunakan yang berkesan terang karena ruangan ini tertutup.

- Untuk motif keramik lantai, Anda bisa menyesuaikan dengan model rumah Anda. Untuk daerah yang sering terkena air, bisa gunakan permukaan keramik yang agak kasar agar tidak licin.

- Pilihlah keramik lantai yang mudah perawatannya, shingga bisa dibersihkan tanpa cairan pembersih khusus.

- Sebaiknya konsultasikan juga dengan jasa arsitek rumah Anda mengenai pemilihan keramik lantai, agar mendapatkan yang tepat dan serasi dengan rumah Anda.(wk)

Source: http://blogartikelonline.blogspot.com/2012/05/tips-memilih-keramik-untuk-rumah.html

Hardwood Flooring Company hardwood flooring parket parquet

Tidak ada komentar:

Posting Komentar